Stefanus, Stefanus (2014) Rencana Bisnis Pendirian Usaha Katering “Ayam Rumahan” di Cengkareng, Jakarta Barat / Stefanus / 72100046 / Pembimbing : Hanes Riady. Institut Bisnis dan Informatika Kwik Kian Gie, Jakarta.
Text
HALAMAN JUDUL.pdf Download (2MB) |
|
Text
Bab I PENDAHULUAN.pdf Download (1MB) |
|
Text
BAB II LATAR BELAKANG PERUSAHAAN.pdf Download (1MB) |
|
Text
BAB III ANALISIS INDUSTRI DAN PESAING.pdf Download (1MB) |
|
Text
BAB IV ANALISIS PASAR DAN PEMASARAN.pdf Download (1MB) |
|
Text
BAB V RENCANA PRODUKSI DAN KEBUTUHAN OPERASIONAL.pdf Download (1MB) |
|
Text
BAB VI RENCANA ORGANISASI DAN SUMBER DAYA MANUSIA.pdf Download (1MB) |
|
Text
BAB VII RENCANA KEUANGAN (CLOSED).pdf Restricted to Repository staff only Download (903kB) |
|
Text
BAB VIII ANALISIS DAMPAK DAN RESIKO USAHA (CLOSED).pdf Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
|
Text
BAB IX RINGKASAN EKSEKUTIF REKOMENDASI.pdf Download (865kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (913kB) |
|
Text
LAMPIRAN.pdf Download (1MB) |
|
Text
PERNYATAAN ORIGINALITAS.pdf Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
|
Text
RESUME.pdf Download (1MB) |
Abstract
Nama perusahaan yang akan didirikan oleh penulis adalah Ayam Rumahan yang terletak di Citra Garden 3 blok A7/26, Kalideres, Jakarta Barat. Ayam Rumahan memiliki alamat email ayamrumahan@gmail.com . Nomor telepon yang bisa dihubungi untuk melakukan kontak dengan Ayam Rumahan yaitu 085959578883. Ayam Rumahan adalah sebuah usaha yang bergerak di bidang makanan khususnya katering. Ayam Rumahan menyediakan makanan berbahan dasar daging ayam. Daging ayam ini adalah daging ayam olahan yang telah diolah sendiri oleh Ayam Rumahan menjadi daging ayam fillet yang telah diracik dengan rempah – rempah pilihan, yang berarti daging ayam tanpa tulang. Ayam Rumahan memiliki lima menu andalannya untuk menarik perhatian konsumen dan kesuksesan di pasar, yaitu : 1.Ayam Cabe Ijo 2.Ayam Pedas Asam Manis 3.Ayam Cabe Telur Asin 4.Ayam Bumbu Rujak 5.Ayam Rica - Rica Konsumen yang dituju oleh Ayam Rumahan mencakup hampir semua tingkatan umur, baik anak-anak, remaja, maupun orang dewasa. Hal ini dapat menjadi peluang besar untuk menarik perhatian konsumen yang memiliki mobilitas yang tinggi khususnya bagi mereka yang bekerja di kantoran yang tidak memiliki cukup waktu untuk memasak sendiri dirumah dan terlebih bagi mereka yang sangat menyukai makanan dengan rasa pedas. Ayam Rumahan memiliki konsep berupa home industry, maka tempat yang sangat strategis adalah di komplek perumahan. Konsumen orang Indonesia cenderung merasa tidak puas atau tidak “afdol” kalau makan tidak menggunakan cabe atau sambal atau rasa pedas. Alasan penetapan posisi di daerah Jakarta Barat, khususnya Cengkareng, karena lokasi ini merupakan penduduk terbanyak yang ada di wilayah Jakarta. Hal ini dapat menjadi peluang yang sangat menggiurkan untuk dapat menarik konsumen, alasan lain yang tidak kalah penting adalah Ayam Rumahan beroperasi dikelilingi perumahan Ciputra dan developer lainnya seperti Citra Garden 1, Citra Garden 1 Ext, Citra Garden 2, Citra Garden 2 Ext, Citra Garden 3, Citra Garden 3 Ext, Citra Garden 5, Taman Palem Lestari, Taman Surya 1, Taman Surya 2, Taman Surya 3, Taman Surya 4, Taman Surya 5, Kalideres Permai, Premiere Pavilion, Golden Palm, dan lain – lain. Perumahan – perumahan ini memiliki potensi yang sangat besar dan tentunya daerah perumahan – perumahan ini dikelilingi oleh lingkungan perkantoran sehingga menjadi peluang yang sangat besar bagi Ayam Rumahan untuk meraup konsumen. Proyeksi penjualan pada tahun 2015 yaitu tahun pertama beroperasinya Ayam Rumahan adalah sebesar Rp. 421.560.000,- dengan harga pokok produksi sebesar Rp. 28.645.504,-. Laba kotor yang dapat dihasilkan pada tahun pertama ini adalah sebesar Rp. 42.503.696,- sedangkan pajak yang harus dibayarkan adalah sebesar Rp. 2.125.185,-Oleh karenaitudiperkirakanbahwa EAT perbulan yang dapat dihasilkan oleh Ayam Rumahan pada tahun 2015 sebesar Rp. 40.378.511,-. Dana sebesar Rp. 200.000.000,- akan dialokasikan Ayam Rumahan untuk kas dan setara kas senilai Rp. 17.578.987,- ; sewa rumah senilai Rp. 100.000.000,- ; pembelian peralatan senilai Rp. 17.648.000,- ; pembelian perlengkapan Rp. 15.816.000,- ; pembelian bahan baku Rp. 28.957.013,-
Item Type: | Other |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Perencanaan Bisnis; Bisnis-Studi Kelayakan; Pemasaran, Strategi; Bisnis Kuliner |
Subjects: | H Social Sciences > HI Business > Business Plan H Social Sciences > HI Business > Business Plan > Entrepreneurship H Social Sciences > HD Management. Industries. Land use. Labor > HD61 Risk Management H Social Sciences > HD Management. Industries. Land use. Labor > Marketing (General) > Strategic Marketing H Social Sciences > HD Management. Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management > Executive Management > Strategic Planning (Management) |
Depositing User: | mahmud moed mahmud |
Date Deposited: | 04 Mar 2022 04:20 |
Last Modified: | 04 Mar 2022 04:20 |
URI: | http://eprints.kwikkiangie.ac.id/id/eprint/2921 |
Actions (login required)
View Item |