Rusly, Brenda Octanti (2024) Rencana Bisnis Pendirian Usaha Thick Chick di Pondok Ungu Permai, Bekasi Utara / Brenda Octanti Rusly / 79200193 / Pembimbing: Brastoro. Institut Bisnis dan Informatika Kwik Kian Gie, Jakarta.
![]() |
Text
HALAMAN JUDUL.pdf - Published Version Download (1MB) |
![]() |
Text
Bab I PENDAHULUAN.pdf - Published Version Download (1MB) |
![]() |
Text
BAB II LATAR BELAKANG PERUSAHAAN.pdf - Published Version Download (1MB) |
![]() |
Text
BAB III ANALISIS INDUSTRI DAN PESAING.pdf - Published Version Download (1MB) |
![]() |
Text
BAB IV ANALISIS PASAR DAN PEMASARAN.pdf - Published Version Download (1MB) |
![]() |
Text
BAB V RENCANA PRODUKSI DAN KEBUTUHAN OPERASIONAL.pdf - Published Version Download (2MB) |
![]() |
Text
BAB VI RENCANA ORGANISASI DAN SUMBER DAYA MANUSIA.pdf - Published Version Download (1MB) |
![]() |
Text
BAB VII RENCANA KEUANGAN (CLOSED).pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
![]() |
Text
BAB VIII ANALISIS DAMPAK DAN RESIKO USAHA (CLOSED).pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
![]() |
Text
BAB IX RINGKASAN EKSEKUTIF_REKOMENDASI.pdf - Published Version Download (1MB) |
![]() |
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version Download (959kB) |
Abstract
Thick Chick merupakan bisnis yang bergerak di bidang kuliner yang menyajikan makanan cepat saji berupa Korean Fried Chicken dengan berbagai varian rasa. Lokasi usaha Thick Chick terletak di Pondok Ungu Permai, Sektor V, Blok M2/12, Bekasi Utara. Thick Chick memiliki visi yaitu “Menjadi restoran Korean Fried Chicken yang menjual makanan berkualitas dengan harga terjangkau serta dapat dikenal oleh masyarakat sebagai restoran makanan cepat saji terbaik di Indonesia.”, dan memiliki misi untuk mendukung pencapaian visi, antara lain: menjual produk yang berkualitas dengan menggunakan bahan baku yang segar kepada konsumen, melakukan pengolahan produk dengan seefesien mungkin tanpa mengurangi kualitas produk, menciptakan cita rasa, pelayanan, dan fasilitas yang maksimal dan dapat dinikmati oleh seluruh kalangan masyarakat Indonesia. Bisnis Thick Chick memiliki pesaing potensial yaitu Nagih Chicken Wings dan Hangguk Korean Fried Chicken. Target pasar Thick Chick adalah masyarakat di daerah Bekasi Utara, laki – laki atau perempuan, usia 7 – 50 tahun keatas, kelas sosial menengah hingga keatas, memiliki gaya hidup praktis dan konsumtif. Thick Chick melakukan strategi pemasaran dengan memanfaatkan fitur ads pada Instagram, menggunakan jasa influencer, melakukan promosi mulut ke mulut, dan memberikan diskon pada hari – hari tertentu. Sumber daya manusia yang dibutuhkan Thick Chick berjumlah 6 orang yang terdiri dari 1 manajer, 2 staf dapur, 2 staf pelayan, dan 1 staf pemasaran. Kebutuhan investasi awal Thick Chick adalah sebesar Rp 65.882.328. Investasi awal ini bersumber dari dana pribadi penulis. Dalam perhitungan analisis kelayakan usaha, Thick Chick memiliki hasil kelayakan yang positif. Hal ini dilihat berdasarkan hasil analisis keuangan yang menunjukan bahwa Payback Period dalam waktu 1 Tahun, 2 Bulan, 6 Hari, Net Present Value mendapatkan hasil positif sebesar Rp 547.843.418, Hasil Profitability Index sebesar 9,31 dan hasil Break Even Point yaitu hasil penjualan per tahun Thick Chick lebih besar dari nilai Break Event Point. Hal ini menunjukan bahwa usaha Thick Chick layak untuk dijalankan.
Item Type: | Other |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Thick Chick; Rencana Bisnis; Korean Fried Chicken; Food and Beverages |
Subjects: | H Social Sciences > HI Business > Business - Success H Social Sciences > HI Business > Business - Financial Success H Social Sciences > HI Business > Business Plan > Entrepreneurship |
Depositing User: | mahmud moed mahmud |
Date Deposited: | 07 Oct 2025 04:02 |
Last Modified: | 07 Oct 2025 04:24 |
URI: | http://eprints.kwikkiangie.ac.id/id/eprint/5490 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |