Pengaruh Sosialisasi Perpajakan, Pengetahuan Perpajakan, Sanksi Pajak, Kualitas Pelayanan Pajak, dan Presepsi Korupsi terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Usahawan di Harapan Indah, Bekasi / Ananda Risky Putri Erwina / 30180176 / Pembimbing : Sugi Suhartono

Erwina, Ananda Risky Putri (2022) Pengaruh Sosialisasi Perpajakan, Pengetahuan Perpajakan, Sanksi Pajak, Kualitas Pelayanan Pajak, dan Presepsi Korupsi terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Usahawan di Harapan Indah, Bekasi / Ananda Risky Putri Erwina / 30180176 / Pembimbing : Sugi Suhartono. Institut Bisnis dan Informatika Kwik Kian Gie, Jakarta.

[img] Text
HALAMAN JUDUL.pdf - Published Version

Download (777kB)
[img] Text
Bab I PENDAHULUAN.pdf - Published Version

Download (670kB)
[img] Text
BAB II KAJIAN PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (738kB)
[img] Text
BAB III METODE PENELITIAN.pdf - Published Version

Download (941kB)
[img] Text
BAB IV HASIL ANALISIS DAN PEMBAHASAN (CLOSED).pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (828kB)
[img] Text
BAB V SIMPULAN DAN SARAN.pdf - Published Version

Download (537kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (656kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf - Published Version

Download (2MB)
[img] Text
PERNYATAAN ORIGINALITAS.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (423kB)
[img] Text
RESUME.pdf - Published Version

Download (795kB)

Abstract

Pajak memiliki peran yang penting bagi kemajuan negara, karena pajak madalah sumber pendapatan negara yang utama. Kepatuhan wajib pajak dalam memenuhi kewajibannya sangat penting dikarenakan Indonesia menggunakan sistem pajak Self Assessment System. Pada sistem ini wajib pajak harus berperan aktif dalam memenuhi kewajibannya. Terdapat banyak faktor yang mempengaruhi kepatuhan wajib pajak. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh dari sosialisasi perpajakan, pengetahuan perpajakan, sanksi pajak, kualitas pelayanan pajak, dan presepsi korupsi terhadap kepatuhan wajib pajak orang pribadi usahawan di Harapan Indah, Bekasi. Wajib pajak harus mengerti mengenai pengertian pajak, fungsi, dan manfaat dari membayar pajak. Oleh karena itu, sosialisasi perpajakan sangat diperlukan untuk menyebarluaskan hal-hal yang berkaitan dengan pajak guna menambah wawasan wajib pajak. Pengetahuan perpajakan merupakan kemampuan wajib pajak dalam mengetahui hal- hal mengenai pajak, seperti fungsi, kewajiban, dan hak. Sanksi Pajak merupakan ganjaran yang akan diperoleh wajib pajak apabila melakukan pelanggaran peraturan pajak. Kualitas pelayanan pajak adalah baik atau buruknya pelayanan yang didapatkan wajib pajak dari petugas pajak. Presepsi korupsi merupakan pandangan wajib pajak terhadap korupsi yang terjadi. Kepatuhan wajin pajak merupakan ketaatan dan kepatuhan wajib pajak dlaam melaksanakan kewajibannya dalam membayar pajak. Pada penelitian ini menggunakan teknik pengumpulan data survei menggunakan kuisioner yang disebar kepada 90 responden. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah nonprobability sampling. Data yang diperoleh dianalisis menggunakan uji validitas, reliabilitas, uji asumsi klasik, dan uji hipotesis. Uji asumsi klasik terdiri dari uji normalitas, uji heteroskedastisitas dan uji multikolinieritas. Sedangkan, Uji hipotesis terdiri dari uji F, uji t, dan uji koefisien determinasi (R2). Hasil dari penelitian ini adalah adanya pengaruh positif signifikan dari sosialisasi perpajakan terhadap kepatuhan wajib pajak, dengan nilai Sig. 0,014. Pengetahuan perpajakan juga berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepatuhan wajib pajak dengan nilai Sig. 0,024. Sedangkan sanksi pajak, kualitas pelayanan pajak, dan presepsi korupsi tidak berpengaruh terhadap kepatuhan wajib pajak orang pribadi usahawan di Harapan Indah, Bekasi. Kesimpulan penelitian ini adalah sosialisasi perpajakan dan pengetahuan perpajakan berpemgaruh positif terhadap kepatuhan wajib pajak. Sedangkan, sanksi pajak, kualitas pelayanan pajak, dan presepsi korupsi tidak berpengaruh terhadap kepatuhan wajib pajak.

Item Type: Other
Uncontrolled Keywords: Pajak dan Perpajakan; Sosialisasi Perpajakan; Pengetahuan Perpajakan; Sanksi Pajak; Kualitas Pelayanan Pajak; Presepsi Korupsi; Kepatuhan Wajib Pajak; Wajib Pajak Usahawan
Subjects: H Social Sciences > HH Accounting (General) > Cost Accounting
H Social Sciences > HH Accounting (General) > Proffesional Accounting
H Social Sciences > HH Accounting (General) > Tax Accounting
H Social Sciences > HG Finance > Taxation
Depositing User: mahmud moed mahmud
Date Deposited: 11 Jan 2023 07:13
Last Modified: 11 Jan 2023 07:13
URI: http://eprints.kwikkiangie.ac.id/id/eprint/4194

Actions (login required)

View Item View Item