Oktavina, Oktavina (2022) Pengaruh Beban Kerja, Stres Kerja, Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) terhadap Kepuasan Kerja Karyawan PT XYZ / Oktavina / 25180191 / Pembimbing : Kristin Handayani. Institut Bisnis dan Informatika Kwik Kian Gie, Jakarta.
Text
HALAMAN JUDUL.pdf - Published Version Download (823kB) |
|
Text
Bab I PENDAHULUAN.pdf - Published Version Download (887kB) |
|
Text
BAB II KAJIAN PUSTAKA.pdf - Published Version Download (918kB) |
|
Text
BAB III METODE PENELITIAN.pdf - Published Version Download (894kB) |
|
Text
BAB IV HASIL ANALISIS DAN PEMBAHASAN (CLOSED).pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (998kB) |
|
Text
BAB V SIMPULAN DAN SARAN.pdf - Published Version Download (521kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version Download (648kB) |
|
Text
LAMPIRAN.pdf - Published Version Download (1MB) |
|
Text
PERNYATAAN ORIGINALITAS.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (494kB) |
|
Text
RESUME.pdf - Published Version Download (1MB) |
Abstract
Mengelolah Sumber daya Manusia dengan baik adalah tugas yang sangat penting agar bisnis dapat bertahan dan menuju lebih baik lagi. Kualitas sumber daya manusia yang terolah dengan baik akan berdampak pada kinerja, kinerja yang baik dapat dilihat kepuasan kerja karyawannya. Terdapat empat indikator dalam variabel beban kerja yaitu target yang harus dicapai, kondisi pekerjaan, penggunaan waktu kerja, standar pekerjaan, kemudian terdapat empat indikator dalam variabel stres kerja yaitu beban pekerjaan, posisi pekerjaan, hubungan di tempat kerja, pengembangan karir. Selanjutnya terdapat empat indikator dalam variabel keselamatan dan kepuasan kerja (K3) yaitu alat-alat pelindung kerja, ruang kerja yang aman, penggunaan peralatan kerja, ruang kerja yang sehat. Setelah itu terdapat empat indikator dalam variabel kepuasan kerja yaitu pekerjaan itu sendiri, gaji, kesempatan atau promosi, pengawasan (supervisi). Penelitian ini menggunakan metode penyebaran kuesioner kepada 450 responden. Penelitian ini berfokus pada 35 responden, dengan menggunakan alat ukur uji validitas, uji reliabilitas, analisis deskriptif, skala likert, uji asumsi klasik dan analisis regresi berganda. Data diolah dengan menggunakan program IBM SPSS Statistics 20. Hasil penelitian menunjukkan bahwa, beban kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan kerja, stress kerja berpengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap kepuasan kerja, keselamatan dan kesehatan kerja (K3) berpengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap kepuasan kerja. Kesimpulan dari hasil penelitian ini adalah bahwa faktor yang paling memengaruhi kepuasan kerja pada PT XYZ adalah beban kerja dan keselamatan dan kesehatan kerja (K3), pihak manajerial harus mempertahan dan meningkatkan pada karyawan agar dapat meningkatkan kepuasan kerja. Stres Kerja pada karyawan PT XYZ harus diperhatikan sehingga terciptanya Kepuasan Kerja yang lebih baik.
Actions (login required)
View Item |