Strategi Komunikasi Pemasaran Coffee Shop Kopi Konnichiwa dalam Meningkatkan Konsumen Pada Masa Pandemi COVID-19 / Abigail Naomi / 61180078 / Pembimbing: Siti Meisyaroh

Naomi, Abigail (2022) Strategi Komunikasi Pemasaran Coffee Shop Kopi Konnichiwa dalam Meningkatkan Konsumen Pada Masa Pandemi COVID-19 / Abigail Naomi / 61180078 / Pembimbing: Siti Meisyaroh. Institut Bisnis dan Informatika Kwik Kian Gie, Jakarta.

[img] Text
HALAMAN JUDUL.pdf - Published Version

Download (2MB)
[img] Text
Bab I PENDAHULUAN.pdf - Published Version

Download (552kB)
[img] Text
BAB II KAJIAN PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (703kB)
[img] Text
BAB III METODE PENELITIAN.pdf - Published Version

Download (480kB)
[img] Text
BAB IV HASIL ANALISIS DAN PEMBAHASAN (CLOSED).pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
BAB V SIMPULAN DAN SARAN.pdf - Published Version

Download (387kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (401kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf - Published Version

Download (671kB)
[img] Text
PERNYATAAN ORIGINALITAS.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (556kB)
[img] Text
RESUME.pdf - Published Version

Download (927kB)

Abstract

Kopi Konnichiwa adalah salah satu coffee shop yang saat ini digemari dikalangan masyarakat terutama kalangan anak muda, yang saat ini cabangnya sudah tersebar di banyak kota di Indonesia. Adanya perubahan gaya hidup masyarakat saat ini yang banyak memilih coffee shop sebagai tempat melakukan kegiatan seperti rapat, berdiskusi, mengerjakan tugas, dan sebagainya.menjadi faktor pendorong bertambahnya jumlah coffee shop yang terus meningkat. Adanya pandemi COVID-19 pada awal tahun 2020 kemudian memberikan dampak terhadap berbagai usaha salah satunya yaitu coffee shop “Kopi Konnichiwa”. Walau terkena dampak, Kopi Konnichiwa mampu tetap bertahan dengan melakukan berbagai kegiatan pemasaran. Strategi Komunikasi Pemasaran menjadi salah satu alat untuk dapat mempertahankan pasar suatu usaha dan meningkatkan jumlah konsumen. Oleh karena itu, kegiatan penelitian ini bertujuan mengetahui Strategi Komunikasi Pemasaran Coffee Shop “Kopi Konnichiwa” Dalam Meningkatkan Jumlah Konsumen Pada masa Pandemi Covid 19. Dalam penelitian ini menggunakan teori IMC (Integrated Marketing Communication). Metode yang digunakan dalam penelitian deskriptif kualitatif.. Dengan mengumpulkan data melalui observasi, wawancara, dan dokumentasi. Hasil penelitian ini menggunakan bauran konsep pemasaran 7P. yaitu product, price, place, promotion, physical evidence, people dan process Strategi komunikasi pemasaran coffee shop Kopi Konnichiwa menunjukan adanya keberhasilan dikarenakan peningkatan jumlah konsumen Kopi Konnichiwa dan mampu bertahan di tengah maraknya pandemic COVID-19.

Item Type: Other
Uncontrolled Keywords: Strategi Komunikasi Pemasaran; Meningkatkan Konsumen; Pandemi COVID 19; Coffee Shop; Kopi Konnichiwa
Subjects: H Social Sciences > HE Communications Science > Interpersonal Relation
H Social Sciences > HE Communications Science > Marketing Communication
H Social Sciences > HE Communications Science > Social Media
Depositing User: mahmud moed mahmud
Date Deposited: 12 Jun 2023 03:21
Last Modified: 12 Jun 2023 03:21
URI: http://eprints.kwikkiangie.ac.id/id/eprint/4773

Actions (login required)

View Item View Item