Ameliyah, Hasan (2024) Crew Resource Management Sebagai Program Pelatihan dan Pengembangan Untuk Mendukung Penilaian Kinerja Pramugari PT. XYZ Airlines / Ameliyah Hasan / 21229150 / Pembimbing: Kristin Handayani. Institut Bisnis dan Informatika Kwik Kian Gie, Jakarta.
|
Text
HALAMAN JUDUL.pdf - Published Version Download (671kB) |
|
|
Text
BaB I - PENDAHULUAN.pdf - Published Version Download (539kB) |
|
|
Text
BAB II - KAJIAN PUSTAKA.pdf - Published Version Download (643kB) |
|
|
Text
BAB III - METODE PENELITIAN.pdf - Published Version Download (682kB) |
|
|
Text
BAB IV - HASIL ANALISIS DAN PEMBAHASAN.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (763kB) |
|
|
Text
BAB V - KESIMPULAN DAN SARAN.pdf - Published Version Download (423kB) |
|
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version Download (428kB) |
|
|
Text
LAMPIRAN.pdf - Published Version Download (1MB) |
|
|
Text
ORIGINALITAS.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (584kB) |
|
|
Text
RESUME.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (506kB) |
|
|
Text
PERSETUJUAN RESUME.pdf - Published Version Download (557kB) |
Abstract
Industri penerbangan berkembang pesat dengan sejumlah tantangan. PT. XYZ Airlines menerapkan konsep LCC (Low-Cost Carrier) sebagai competitive advantage dengan mengedepankan nilai penting SDM. Dalam upaya berhasil dalam strategi ini, perusahaan menyadari perlunya tim kerja yang handal sebagai competitive advantage dalam memenangkan persaingan industry serta memenuhi standar kualitas kebutuhan pelanggan. Ketercapaian standar kehandalan tim kerja dinilai melalui penilaian kinerja. Pramugari sebagai awak kabin bersentuhan langsung dengan pelanggan dan secara langsung juga menjadi bagian utama dalam operasional pesawat. Crew Resource Management (CRM) adalah sebuah program pelatihan dan pengembangan yang diadopsi PT. XYZ Airlines. Aspek utama CRM meliputi keterampilan komunikasi, penanganan situasi darurat, manajemen stress, kerjasama tim kerja, serta pemahaman peraturan dan prosedur. Penilaian kinerja menjadi dasar untuk mengidentifikasi kekuatan dan kelemahan pramugari. Aspek penilaian kinerja pramugari meliputi keselamatan penumpang, pelayanan pelanggan, komunikasi, serta kerjasama tim. Penelitian ini merupakan metode kualitatif. Wawancara dilakukan terhadap 2 orang pramugari, 1 orang Human Resources Mananagement, sebagai bagian instruktur CRM serta 1 orang penumpang. Teknik pengambilan sampel dengan teknik sampling purposive. Teknik keabsahan data dengan teknik triangulasi sumber data dan triangulasi teknik analisis data. Tahap final dilakukan reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan metode Pelatihan CRM membantu pramugari untuk meningkatkan kesadaran situasional dan kemampuan komunikasi, yang berkontribusi pada penilaian kinerja yang baik dalam hal keterampilan komunikasi, penanganan situasi darurat, manajemen stress, kerjasama tim kerja, serta pemahaman peraturan dan prosedur. CRM juga mengajarkan pramugari untuk berinteraksi dengan penumpang secara efektif, mengelola konflik, dan memberikan pelayanan yang memuaskan kepada pelanggan. Ke depan, PT. XYZ Airlines disarankan untuk melakukan evaluasi dan pembaruan berkala terhadap program pelatihan CRM serta memberikan dukungan manajemen yang terintegrasi dengan para crew kabin pesawat. Pelatihan CRM dipandangn masih menjadi faktor kunci dalam membentuk pramugari yang berkualitas dalam menjalankan tugas mereka di lingkungan penerbangan. Kata Kunci: pelatihan, pengembangan, Crew Resource Management, penilaian kinerja.
| Item Type: | Other |
|---|---|
| Uncontrolled Keywords: | pelatihan, pengembangan, Crew Resource Management, penilaian kinerja. |
| Subjects: | H Social Sciences > HD Management. Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management H Social Sciences > HD Management. Industries. Land use. Labor > HD61 Risk Management H Social Sciences > HN Social history and conditions. Social problems. Social reform |
| Depositing User: | Rijal Zaenal Abidin |
| Date Deposited: | 19 Jan 2026 07:41 |
| Last Modified: | 19 Jan 2026 07:41 |
| URI: | http://eprints.kwikkiangie.ac.id/id/eprint/5612 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |
