Rencana Bisnis Pendirian Usaha Solasi Di Pademangan, Jakarta Utara / Fioranda / 70170404 / Pembimbing: Wiwin Prastio

Fioranda, Fioranda (2021) Rencana Bisnis Pendirian Usaha Solasi Di Pademangan, Jakarta Utara / Fioranda / 70170404 / Pembimbing: Wiwin Prastio. Institut Bisnis dan Informatika Kwik Kian Gie, Jakarta.

[img] Text (HALAMAN JUDUL)
awal.pdf - Published Version

Download (786kB)
[img] Text (BAB I PENDAHULUAN)
bab 1.pdf - Published Version

Download (442kB)
[img] Text (BAB II LATAR BELAKANG PERUSAHAAN)
bab 2.pdf - Published Version

Download (375kB)
[img] Text (BAB III ANALISIS INDUSTRI DAN PESAING)
bab 3.pdf - Published Version

Download (644kB)
[img] Text (BAB IV ANALISIS PASAR DAN PEMASARAN)
bab 4.pdf - Published Version

Download (638kB)
[img] Text (BAB V RENCANA PRODUKSI DAN KEBUTUHAN OPERASIONAL)
bab 5.pdf - Published Version

Download (536kB)
[img] Text (BAB VI RENCANA ORGANISASI DAN SUMBER DAYA MANUSIA)
bab 6.pdf - Published Version

Download (497kB)
[img] Text (BAB VII RENCANA KEUANGAN)
bab 7.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (747kB)
[img] Text (BAB VIII ANALISIS DAMPAK DAN RESIKO USAHA)
bab 8.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (375kB)
[img] Text (BAB IX RINGKASAN EKSEKUTIF)
bab 9.pdf - Published Version

Download (443kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
daftar pustaka.pdf - Published Version

Download (368kB)
[img] Text (LAMPIRAN)
lampiran.pdf - Published Version

Download (1MB)
[img] Text (PERNYATAAN ORIGINALITAS)
original.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (622kB)
[img] Text (RESUME)
resume.pdf - Published Version

Download (750kB)

Abstract

Solasi merupakan bisnis yang bergerak dalam bidang makanan. Produk yang ditawarkan oleh Solasi merupakan risol isi nasi goreng dengan berbagai rasa yaitu nasi goreng biasa, nasi goreng pedas, nasi goreng blackpaper, dan nasi goreng seafood. Lokasi Solasi terletak di Jalan Pademangan, Jakarta Utara. Solasi memiliki visi yaitu “menjadikan menu risol isi nasi goreng yang memiliki kualitas dan cita rasa terbaik di Jakarta”. Misi dari Solasi adalah “menggunakan bahan baku yang terbaik dan berkualitas dan mengembangkan inovasi-inovasi baik dalam produk maupun pelayanan”. Untuk dapat bersaing dengan kompetitor maka dibutuhkan strategi pemasaran yang baik dalam menawarkan produk dari Solasi. Strategi yang digunakan yakni, melalui pemasaran langsung (direct marketing) berupa periklanan, dan promosi penjualan. Sumber daya manusia merupakan suatu hal yang dibutuhkan untuk jalannya proses suatu bisnis. Solasi memiliki 3 tenaga manusia dalam bisnisnya yang dibagi menjadi, owner, staf dapur, dan kasir. Investasi awal yang dibutuhkan Solasi adalah sebesar Rp 47.164.600,- yang digunakan untuk membeli peralatan, perlengkapan, sewa, dan renovasi. Investasi awal ini didukung oleh orang tau pemilik usaha. Kelayakan suatu bisnis merupakan hal yang perlu dipertimbangkan untuk menilai apakah bisnis tersebut layak atau tida untuk diinvestasikan. Analisis kelayakan usaha yang digunakan yaitu, payback period yang diperoleh sebesar 2 tahun 4 bulan 5 hari, net present Value yang diperoleh dengan nilai positif Rp 282.983.627,- profitability index 6,9999157, dan break event point yang diperoleh masing-masing tahun dalam periode 5 tahun didapatkan angka positif.

Item Type: Other
Uncontrolled Keywords: Bisnis; Usaha Makanan; Nasi Goreng; Risol Isi; Strategi Pemasaran; Pemasaran Langsung; Solasi
Subjects: H Social Sciences > HI Business > Business Plan > Entrepreneur
H Social Sciences > HI Business > Business - Success
H Social Sciences > HI Business > Business - Financial Success
Depositing User: bambang bonk jatmiko
Date Deposited: 20 Sep 2022 07:00
Last Modified: 20 Sep 2022 07:00
URI: http://eprints.kwikkiangie.ac.id/id/eprint/3456

Actions (login required)

View Item View Item