Lim, Reynaldy Sebastian (2024) Pengaruh Brand Communication terhadap Penguatan Brand Awareness pada Akun Instagram Pancious Pancake / Reynaldy Sebastian Lim / 69190421 / Pembimbing: Imam Nuraryo. Institut Bisnis dan Informatika Kwik Kian Gie, Jakarta.
![]() |
Text
HALAMAN JUDUL.pdf - Published Version Download (601kB) |
![]() |
Text
Bab I PENDAHULUAN.pdf - Published Version Download (367kB) |
![]() |
Text
BAB II KAJIAN PUSTAKA.pdf - Published Version Download (571kB) |
![]() |
Text
BAB III METODE PENELITIAN.pdf - Published Version Download (519kB) |
![]() |
Text
BAB IV HASIL ANALISIS DAN PEMBAHASAN (CLOSED).pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (941kB) |
![]() |
Text
BAB V SIMPULAN DAN SARAN.pdf - Published Version Download (419kB) |
![]() |
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version Download (373kB) |
![]() |
Text
LAMPIRAN.pdf - Published Version Download (1MB) |
![]() |
Text
PERNYATAAN ORIGINALITAS.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (598kB) |
![]() |
Text
RESUME.pdf - Published Version Download (1MB) |
Abstract
Dengan berkembangnya bisnis kuliner di Indonesia, para pemasar teruji dalam mengembangkan sebuah brand. Berbagai teknologi dapat digunakan untuk membangun brand awareness. Saat ini, pelanggan melihat sesuatu melalui apa yang sudah mereka kenal daripada melalui sesuatu yang ditawarkan. Merek, juga dikenal sebagai tanda, adalah kumpulan nama, simbol, tanda, desain, atau kombinasi dari hal-hal tersebut antara lain, yang digunakan untuk membedakan produk dan layanan seseorang, organisasi, atau bisnis dari produk dan layanan lainnya. Kesadaran Merek atau Brand Awareness, adalah perhatian publik dalam mengingat suatu merek. Kesadaran merek yang tinggi dapat terus menonjol bagi individu untuk tertarik mencoba produk dari merek tersebut, atau menciptakan keteguhan yang tinggi pada merek tersebut. Salah satu strategi dalam memperkuat Brand Awareness adalah melalui media sosial. Demikian, peneliti melakukan penelitian berjudul pengaruh Brand Communication terhadap penguatan Brand Awareness Pada Akun Instagram Pancious Pancake. Teori yang digunakan dalam penelitian ini, adalah pertama brand communication, dan yang kedua adalah brand awareness. Dalam teori brand communication memiliki indikator terkait bagaimana sebuah komunikasi merek dapat dibentuk dengan baik. Khususnya melalui media sosial, yaitu relevancy of the content, frequency updates of the content, popularity of the content, dan endorser/juru bicara. Hal ini dapat bagaimana sebuah komunikasi merek dapat tersampaikan melalui media sosial yang membuat masyarakat memiliki ketertarikan dalam mencoba suatu merek. Sedangkan dalam brand awareness memiliki tahapan-tahapan kesadaran sebuah merek dalam benak masyarakat, yaitu dari yang tertinggi top of mind, brand recall, brand recognition, hingga yang terendah yaitu unaware of brand. Objek dalam penelitian ini, adalah akun Instagram dari @pancious.id dengan jumlah followers 52,900. Metode dalam penelitian ini, adalah kuantitatif deskriptif. Kuesioner digunakan untuk mengumpulkan data yang berisikan 400 responden yang menjadi sampel penelitian dengan teknik Quota Sampling. Hasil penelitian menunjukkan bahwa nilai rata-rata jawaban responden.dari kuesioner brand communication adalah sebesar 4,27. Sedangkan, untuk brand awareness mendapat nilai rata-rata sebesar 4,27, dan brand communication berpengaruh signifikan terhadap penguatan brand awareness dengan nilai sebesar 82,7%. Kesimpulan dalam penelitian ini, adalah nilai rata-rata jawaban responden.dari kuesioner brand communication adalah sebesar 4,27, brand awareness mendapat nilai ratarata sebesar 4,27, dan brand communication berpengaruh signifikan terhadap penguatan brand awareness dengan nilai sebesar 82,7%.
Item Type: | Other |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Brand Communication; Brand Awareness; Bisnis Kuliner; Media Sosial; Instagram; Pancious Pancake |
Subjects: | H Social Sciences > HE Communications Science > Digital Communication H Social Sciences > HE Communications Science > Marketing Communication H Social Sciences > HE Communications Science > Social Media |
Depositing User: | mahmud moed mahmud |
Date Deposited: | 25 Apr 2025 04:12 |
Last Modified: | 25 Apr 2025 04:12 |
URI: | http://eprints.kwikkiangie.ac.id/id/eprint/5336 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |