Pengaruh Persepsi Kebermanfaatan dan Persepsi Kemudahan Penggunaan terhadap Minat Penggunaan Layanan Pembayaran Digital Go-Pay / Leoni Joan / 72150228 / Pembimbing : Tony Sitinjak

Joan, Leoni (2019) Pengaruh Persepsi Kebermanfaatan dan Persepsi Kemudahan Penggunaan terhadap Minat Penggunaan Layanan Pembayaran Digital Go-Pay / Leoni Joan / 72150228 / Pembimbing : Tony Sitinjak. Institut Bisnis dan Informatika Kwik Kian Gie, Jakarta.

[img] Text
1. COVER.docx - Accepted Version

Download (64kB)
[img] Text
2. LEMBAR PENGESAHAN.docx - Accepted Version

Download (36kB)
[img] Text
3. ABSTRAK INDONESIA.docx - Accepted Version

Download (39kB)
[img] Text
4. ABSTRACT INGGRIS.docx - Accepted Version

Download (36kB)
[img] Text
5. KATA PENGANTAR.docx - Accepted Version

Download (37kB)
[img] Text
6. DAFTAR ISI.docx - Accepted Version

Download (39kB)
[img] Text
7. DAFTAR TABEL.docx - Accepted Version

Download (40kB)
[img] Text
8. DAFTAR GAMBAR.docx - Accepted Version

Download (36kB)
[img] Text
9. DAFTAR LAMPIRAN.docx - Accepted Version

Download (36kB)
[img] Text
10. BAB 1.docx - Accepted Version

Download (334kB)
[img] Text
11. BAB 2.docx - Accepted Version

Download (337kB)
[img] Text
12. BAB 3.docx - Accepted Version

Download (185kB)
[img] Text
13. BAB 4.docx - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (398kB)
[img] Text
14. BAB 5.docx - Accepted Version

Download (25kB)
[img] Text
15. DAFTAR PUSTAKA.docx - Accepted Version

Download (27kB)
[img] Text
16. LAMPIRAN.docx - Accepted Version

Download (513kB)
[img] Image
17. SURAT PERNYATAAN ORIGINALITAS.jpg - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (691kB)
[img] Text
Resume.docx - Accepted Version

Download (46kB)

Abstract

Salah satu fenomena yang terjadi di Indonesia pada era ekonomi digital ini adalah masyarakat Indonesia yang sudah mulai menerapkan sistem pembayaran yang menggunakan uang elektronik. Oleh karena itu, peneliti menetapkan rumusan masalah sebagai berikut: “Pengaruh Persepsi Kebermanfaatan dan Persepsi Kemudahan Penggunaan terhadap Minat Penggunaan Layanan Pembayaran Digital GO-PAY.” Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji faktor-faktor yang mempengaruhi minat penggunaan uang elektronik. Adapun model pengujian yang digunakan dalam penelitian ini adalah Technology Acceptance Model (TAM). Penelitian ini dilakukan pada para pengguna layanan pembayaran digital GO-PAY yang berdomisili di Jakarta. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah teknik sampel kemudahan (convenience sampling). Sedangkan data yang diperoleh berupa data primer karena pengumpulan data dilakukan dengan cara menyebarkan kuesioner online di media sosial. Sebanyak 125 hasil kuesioner diterima dan seluruhnya dapat diolah oleh peneliti. Analisis data dilakukan dengan menggunakan teknik analisis persamaan struktural (SEM) berbasis varian atau yang dikenal juga sebagai Partial Least Squares (PLS). Hasil penelitian yang diperoleh peneliti menunjukkan bahwa persepsi kebermanfaatan memiliki pengaruh yang positif terhadap minat penggunaan, persepsi kemudahan penggunaan memiliki pengaruh yang positif terhadap minat penggunaan, dan persepsi kemudahan penggunaan memiliki pengaruh yang positif terhadap persepsi kebermanfaatan.

Item Type: Other
Uncontrolled Keywords: Manajemen, Strategi; Inovasi, Manajemen; Uang Elektronik
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
H Social Sciences > HF Commerce
H Social Sciences > HG Finance
Depositing User: bambang bonk jatmiko
Date Deposited: 08 Sep 2020 04:33
Last Modified: 08 Sep 2020 04:33
URI: http://eprints.kwikkiangie.ac.id/id/eprint/547

Actions (login required)

View Item View Item